
Tentang Rotor Pompa
Rotor pompa adalah bagian dari pompa yang berputar ( rotating element ) di dalam pompa yang mentransfer energi dari motor penggerak ke cairan. Rotor menerima tenaga putar dari shaft motor dan mentransfernya ke fluida melalui impeller atau elemen pemindah lainnya dengan batuan coupling.
Pada pompa jenis rotary( seperti gear pump atau screw pump), rotor itu sendiri adalah komponen utama yang secara langsung mendorong fluida. Sedangkan pada pompa sentifugal, rotor bertugas memutar impeller yang mengubah energi mekanik menjadi energi kinetik fluida di sektor water management .
Material Rotor
Material terbuat dari berbagai jenis bahan tergantung spesifikasi pompa yang disesuaikan dengan fungsi khusus penggunaan pompa dan pengguna pompa.

Type jenis Rotor
Berbagai jenis pompa memiliki desain rotor yang berbeda sesuai prinsip kerjanya
Rotor Impeller ( pompa sentrifugal )
Rotor berupa poros pemutar impeller. Saat berputar, impeller melempar fluida keluar dengan gaya sentrifugal sehingga fluida mengalir ke outlet
Rotor Gear ( Gear Pump )
Rotor terdiri dari dua roda gigi yang saling berpasangan. Perputaran gigi menciptakan ruang tertutup yang mendorong fluida secara positif dari inlet ke outlet.
Rotor Screw ( Screw Pump )
Memiliki bentuk ulir panjang yang berputar untuk mendorong fluida secara halus dan kontinu. Biasa digunakan untuk pompa setengah padat atau pompa cairan khusus yang memiliki ketentalan tinggi .
Rotor Vane ( Vane Pump )
Terdiri dari rotor silindris dengan bilah (vane) geser. Saat berputar, vane menciptakan ruang vakum yang menarik dan mendorong fluida.
Rotor Magnetic Drive
Rotor tidak langsung terhubung dengan motor secara mekanik, melainkan digerakkan oleh gaya magnetik ( kopling magnet), sehingga menghilangkan risiko kebocoran. ( lihat pada laman Magnetic drive )
Dalam sistem pompa, rotor adalah salah satu komponen paling penting yang berfungsi sebagai elemen pemutar untuk memindahkan energi mekanik dari motor ke fluida. Rotor bekerja bersama impeller atau elemen lainnya untuk menciptakan aliran fluida yang stabil dan bertekanan.
Pemahaman yang baik tentang fungsi, jenis, dan desain rotor sangat penting untuk memastikan efisiensi dan keandalan sistem pompa.
Komponen Bagian pompa
Berikut di bawah ini bagian bagian pompa ( spare part ) atau komponen Pompa Lainnya
-
Head Pompa
Selanjutnya: Head PompaTentang Head Pompa Head pompa adalah spare part pompa yang berfungsi sebagai komponen utama untuk menggerakkan fluida. Baik medium cair atau medium udara dalam sektor water management Secara sederhana spare part pompa ini,…
-
Rotor Pompa
Selanjutnya: Rotor PompaTentang Rotor Pompa Rotor pompa adalah bagian dari pompa yang berputar ( rotating element ) di dalam pompa yang mentransfer energi dari motor penggerak ke cairan. Rotor menerima tenaga putar dari shaft motor…
-
Coupling Pompa
Selanjutnya: Coupling PompaTentang Coupling Pompa Coupling pompa adalah komponen mekanis yang digunakan untuk menghubungkan poros motor dengan poros pompa agar putaran tenaga dari motor dapat ditransmisikan dengan baik ke pompa. Fungsi Sekunder Selain fungsi utama…
-
Shaft / As
Selanjutnya: Shaft / AsTentang Shaft / As Shaft / As, shaft atau sering disebut sebagai as pompa adalah bagian pompa berupa poros ( as ) pada bagian head pompa yang berfungsi untuk menggerakan impeller dengan menghubungkan…
-
Motor Pompa
Selanjutnya: Motor PompaTentang Motor Pompa Motor Pompa , merupakan bagian pompa atau komponen pompa, yang berfungsi merubah energi listrik atau sumber tenaga lain menjadi tenaga gerak, sehingga Pompa dapat berfungsi sebagai Pompa dalam Peralatan Air dalam konsep water management. Dan Secara umum komponen pompa ini…
-
Casing Pompa Air
Selanjutnya: Casing Pompa AirTentang Casing Pompa Air Casing Pompa Air, adalah Bagian Pompa Air atau komponen Pompa, sebagai perangkat Pompa yang berfungsi sebagai Pompa Air dalam banyak bidang dalam sektor Water Management. Casing adalah wadah atau perangkat yang berfungsi untuk menyatukan bagian…
-
Seal Pompa Air
Selanjutnya: Seal Pompa AirJenis seal pompa air Untuk jenis sistim seal pompa Air, Pompa sebagai Peralatan Air dalam bidang water management. Dapat dibedakan menjadi dua kelompok. yaitu mechanical Seal mechanical seal, berbeda dalam menjalankan fungsinya sebagai sealent pada pompa. Seal ini tidak benar – benar…
-
Saluran Pompa Air
Selanjutnya: Saluran Pompa AirTentang Saluran Pompa Air Pompa Air, sebagai Pompa jenis paling populer dalam Peralatan Air dan hampir digunakan pada semua sektor water management, memiliki saluran untuk menjalankan fungsinya. Dalam pompa air secara umum ada dua saluran yakni : Sebagai Bagian Pompa…
-
Impeller Pompa Air
Selanjutnya: Impeller Pompa AirPengertian Impeller Pompa Air impeller Pompa Air, merupakan komponen pompa dari pompa air, berupa Pompa sebagai Peralatan Air dalam bidang water management. Yang piranti tersebut yang merubah energi mekanik menjadi energi kinetik sehingga dapat memompa air. Pada jenis Pompa Udara tertentu sering…
-
Aksessories Pompa Air
Selanjutnya: Aksessories Pompa AirSekilas Tentang Aksessories Pompa Air Pompa Air, sebagai jenis Pompa paling populer dalam produk produk Peralatan Air dan hampir digunakan pada semua sektor water management. Pompa dalam menjalankan fungsinya memerlukan tambahan komponen atau…

